Thursday 19 December 2019

Kuis Logika Matematika

Kuis Logika Matematika


  1. 3 Orang anak pergi ke toko mainan dan membeli 3 mainan. Setiap orang membayar Rp. 1000 yang merupakan biaya satu mainan. Mereka membayar Rp. 3000 yaitu jumlah total harga mainan. Pemilik toko memberi diskon Rp. 500 untuk total pembelian 3 mainan seharga Rp. 3000.
    Kemudian, di antara Rp.500, Setiap orang telah mengambil Rp.100 dan sisa Rp.200 diberikan kepada pengemis di sebelah toko. Dan sekarang, jumlah efektif yang dibayarkan oleh setiap orang adalah Rp. 900 dan jumlah yang diberikan kepada pengemis adalah Rp.200. Jadi, jumlah efektif yang dibayarkan adalah 900 × 3 = 2700 dan jumlah yang diberikan kepada pengemis adalah Rp. 200, sehingga totalnya adalah Rp. 2900. Di mana uang Rp.100 lainnya dari asal totalnya uang Rp.3000 ???

  2. Logikanya jumlah yang dibayarkan harus sama dengan jumlah yang terima. kita tidak bisa menambahkan jumlah yang dibayarkan oleh orang dan jumlah yang diberikan kepada pengemis dan membandingkannya dengan Rp.3000. Jumlah total yang dibayarkan adalah Rp.2700. Dengan rincian dari Rp.2700, pemilik toko menerima Rs.2500 dan pengemis menerima Rp. 200. Dengan demikian, pembayaran sama dengan penerimaan. Sisa Rp. 300 dipegang oleh ketiga anak tersebut








  3. Harga 30 jeruk Rp. 10000
    Harga 1 buah Aple Rp. 30000
    Harga 1 duren Rp. 50000
    Sekarang Anda ingin mendapatkan 100 buah untuk Rp.100000. Jadi, Berapa banyak Jeruk, Apple dan Duren yang akan Anda beli ??

  4. Rp. 50000 – 1 buah duren

    Rp. 30000  – 1 Apple

    Rp. 20000 – 60 Jeruk

    Rp. 100000 dapat 68 buah






  5. Manakah hurup - hurup di bawah ini terlihat berbeda

    A - F - H - L - N - Z

  6. Jawabannya L
    L dibuat dari 2 baris sementara yang lainnya dibentuk dari 3 baris







  7. Jawabannya : 2, 4, 5 dan 6









  8. Satu hari yang akan datang aku berulang tahun ke 15 tahun. Nanti pada tahun berikutnya, aku akan berusia 18 tahun. Pada hari ini, tepat satu hari aku berulang tahun. Hari apa hari ulang tahunku?

  9. Ulang tahunku pada tanggal 31 Desember.
    Aku mengatakan ini pada tanggal 1 Januari.

    Hari satu hari yang akan datang (30 Desember) = aku 25 tahun
    Hari ini (1 Januari) = Aku 26 tahun
    tahun ini 31 desember = Aku akan berusia 27 tahun.
    Tahun depan 31 Desember = Aku akan berusia 28 tahun.




DMCA.com Protection Status





No comments:

Post a Comment